Lowongan Bank Indonesia 2010

PENGUMUMAN
SELEKSI PENERIMAAN CALON PEGAWAI
 
BANK INDONESIA membuka kesempatan kepada Putra/Putri terbaik Indonesia untuk mengikuti Seleksi Penerimaan

  • Calon Pegawai Setingkat Pegawai Tata Usaha (PTU) tahun 2010 dengan proses e-RECRUITMENT 
  • Calon Pegawai Setingkat Pegawai Tata Usaha (PTU) tahun 2010 dengan proses e-RECRUITMENT 
  • (Aplikasi on-line 23 s/d 27 Oktober 2010)



P E R S Y A R A T A N :
1.Warga Negara Indonesia Laki-laki/Perempuan;
2.Pendidikan Diploma 3 / D3; dengan Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) minimal 2.75 dari skala 4, yang lebih diutamakan dari bidang keilmuan dan pengalaman kerja sebagai berikut:

PTU Pengawas Bank Pertama
  • Akuntansi, Manajemen,Keuangan dan Perbankan
  • Minimum 1 tahun pada bank umum/ BPR/ lembaga keuangan lain pada bidang analisis kredit, akunting, atau audit internal.


PTU Umum
  • Akuntansi, Manajemen, Keuangan, Ekonomi Pembangunan, Sastra Inggris, Kearsipan, Manajemen Informasi dan Dokumen, Administrasi Keuangan & Perbankan, Administrasi Perkantoran & Sekretariat,Ilmu Administrasi Negara, Administrasi Niaga/Bisnis, Perpustakaan
  • Tidak dipersyaratkan


PTU Teknik
  • Teknik Sipil, Teknik Arsitektur, Teknik Elektro, Teknik Mesin, Sistem Informasi, Teknik Informatika.
  • Minimum 2 tahun berpengalaman pada bidang teknik dibidangnya.


PTU Asisten Programmer

  • Sistem Informasi, Teknik Informatika
  • 1. Minimum 2 tahun berpengalaman pada proyek dibidangnya.
  • 2. Pernah membuat minimum 2 buah aplikasi dibidangnya




3.Usia maksimum Per tanggal 15 Oktober 2010:

  • 26 tahun untuk PTU- Umum
  • 30 tahun untuk PTU- Pengawas Bank Pertama
  • 31 tahun untuk PTU- Teknik, PTU- Asisten Programmer, dan PTU- Analis/Pelaksana Logistik Pertama

4.Tidak memiliki suami/istri/saudara kandung yang bekerja sebagai pegawai atau calon pegawai di Bank Indonesia;
5.Bersedia ditempatkan di seluruh kantor-kantor Bank Indonesia.

Daftar Online klik disini

Bagikan

 
 
 

Twitter Followers Box

Jual Jaket,kemeja,baju,Kaos Pria Murah

Followers